Mobile Clinic

Mobile Clinic (Klinik Berjalan) merupakan sebuah pelayanan kesehatan secara gratis bagi masyarakat di Pulau Timor, Nusa Tenggara Timur. Dengan kondisi medan yang sulit serta jauh dari fasilitas kesehatan, program ini hadir untuk menjangkau daerah pelosok 2x seminggu.

Tim Mobile Clinic seringkali menemui masalah-masalah kesehatan yang terjadi, seperti Infeksi Saluran Pernafasan (ISPA), penyakit kulit, hipertensi, katarak, tumor, dan beberapa penyakit lainnya yang diderita oleh kebanyakan masyarakat pedalaman. Selain pengobatan, program Mobile Clinic juga memberikan edukasi terkait pentingnya memelihara kesehatan, sanitasi, serta memiliki pola hidup yang sehat.   

Tujuan:  

Melalui Mobile Clinic, Tangan Pengharapan dapat menjangkau daerah pelosok untuk menolong masyarakat kurang mampu mendapatkan pelayanan kesehatan secara cepat dan gratis.

  • image 01
  • image 01
  • image 01
  • image 01
  • image 01
  • image 01
  • image 01
  • image 01